Pelaksaan TOEIC 2024

Hari ini, siswa-siswi SMK Sinar Parahyangan mengikuti ujian TOEIC 2024. Setelah melaksanakan seleksi yang di adakan pada tanggal 5 Juni kemarin, akhirnya test selanjutnya dilaksanakan. Selamat kepada 25 siswa/i yang lolos ke tahap berikutnya. Semoga hasil yang didapatkan sesuai dengan harapan dan dapat membuka peluang yang lebih luas ke depannya.

Pra MPLS TP 2024-2025

Kegiatan Pra MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) telah dimulai! 🌟 Para siswa baru mengikuti berbagai aktivitas menarik yang memperkenalkan mereka pada lingkungan sekolah dan budaya SMK Sinar Parahyangan. Dari sesi perkenalan hingga kegiatan kebersamaan, semua dilakukan untuk mempersiapkan mereka menghadapi tahun ajaran baru dengan semangat dan kesiapan yang maksimal. Selamat Read more

Kick Off Meeting 2024

Tahun telah berganti, begitu juga dengan tujuan kita di tahun ini. Demi meningkatkan kinerja kami kedepannya menjadi lebih baik lagi, kami melaksanakan Kick Off Meeting pada awal tahun yaitu pada hari kamis, 4 Januari 2024 tentang Refleksi dan Evaluasi Program Kerja di SMKS Sinar Parahyangan. Semoga di adakannya kegiatan ini Read more

Lokakarya Panen Karya Aksi Nyata Kepemimpinan Pembelajaran pada SMK Pusat Keunggulan

Pada tanggal 21 sd 23 November 2023 lalu, Kepala SMK Sinar Parahyangan Ibu Dr. Susgrandini Husen memenuhu undangan Kemdikbud dalam kegiatan Lokakarya Panen Karya Aksi Nyata Kepemimpinan Pembelajaran pada SMK Pusat Keunggulan. Kegiatan ini diselenggarakan di Bali, dan dihadiri langsung oleh Bapak Dr. Wardani Direktur SMK. Prakarsa perubahan Bangku Miring Read more

Projek P5BK “Suara Demokrasi”

Haii semuanya, kemarin kita melaksanakan Project P5BK “Suara Demokrasi”. Dalam Projek P5BK bertemakan suara demokrasi, kami mengimplementasikannya dalam pemilihan Ketua OSIS dan MPK SMKS Sinar Parahyangan pada tanggal 20-22 November 2023. untuk melihat keseruannya kalian bisa melihat di link berikut ini:

Pelaksanaan Sertifikasi Internasional Kemampuan Bahasa Inggris TOEIC 2023 di SMK SINAR PARAHYANGAN

Era society 5.0 merupakan penyempurnaan dari berbagai macam konsep yang sudah ada sebelumnya di era 1.0 sampai dengan 4.0. Era 5.0 ditandai dengan penggunaan kecerdasan buatan atau Artificial Intelligence (AI), Internet of Things (IoT), dan robot guna menciptakan kemudahan bagi segala kebutuhan masyarakat. Pendidikan menjadi salah satu area yang terpengaruh Read more

Kegiatan Rutin Sholat Dhuha

Sholat Dhuha menjadi waktu suci merenung, mengukir doa-doa, dan merasakan dekatnya kasih kepadanya-Nya. 🌞 Serta mendoakan ALM.BPK Ahmad Triyana Mutaqin, M. Pd. Semoga diterima iman,islam nya dan ditempatkan di sisi Allah SWT. Bapak selalu menjadi panutan para siswa/sisiwi di SMK Sinar Parahyangan